Judul : Tips Selama Dalam Perjalanan yang Jauh
link : Tips Selama Dalam Perjalanan yang Jauh
Tips Selama Dalam Perjalanan yang Jauh
Apakah kamu sering bepergian jauh? Baik untuk berwisata atau dalam tugas kerja? Jika iya, kamu perlu memperhatikan bagamana sih berkendaraa jarak jauh yang aman supaya selamat sampai tujuan.
Hal pertama yang perlu diperhatikan adalah kondisi kesehatan badan kamu. Kondisi badan sa
ngat berpengaruh terhadap konsentrasi pada saat mengemudi terutama untuk mengemudi jarak jauh. Pastikan sebelum bepergian kondisi fisik kamu benar-benar fit untuk melakukan perjalanan yang mungkin nanti akan melelahkan.
Dengan kondisi fisik yang oke maka resiko berkendara akan berkurang. Mungkin sediakan juga obat-obatan selama perjalanan jauh kamu sebagai langkah pencegahan kalau tiba-tiba dijalan kamu mengalami sakit mendadak, seperti sakit kepala atau mengalami mual.
Kedua, Konsentrasi saat berkendara terutama untuk jarak jauh merupakan hal yang wajib. Selalu berkonsentrasi saat berkendara, jangan sambil mainan gadget kamu supaya tidak celaka nantinya. Bayak kejadian orang main hape sambil nyetir yang mengalami kecelakaan, itu yang tidak kita harapkan. Jadi selau selalu berkonsentrasi saat saat berpergian jauh ya...
Hal yang tak kalah penting adalah beristirahatlah kalau tubuh sudah merasa capek, atau paling tidak setiap lima jam harus sisihkan waktu beristirahat sejenak untuk melemaskan otot-otot yang mungkin tegang selama berkendara jarak jauh tadi. Istirahatlah sampai kondisi fisik sudah kembali segar. Saat istirahat kamu bisa sekalian makan atau mungkin juga minum untuk mengembalikan konsentrasi yang hilang. Jangan lupa juga ya buang air kalo udah berasa, jangan di empet nanti malah ribet saat nyetir dan jadinya malah tidak konsen.. J
Oh iya, semua rambu-rambu lalu lintas di jalan juga wajib kamu patuhi agar tidaak terjadi hal-hal yang tidak kamu inginkan.
Semoga bermanfaat J
Demikianlah Artikel Tips Selama Dalam Perjalanan yang Jauh
Sekianlah artikel Tips Selama Dalam Perjalanan yang Jauh kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Tips Selama Dalam Perjalanan yang Jauh dengan alamat link https://otomotiflazada.blogspot.com/2017/04/tips-selama-dalam-perjalanan-yang-jauh.html
0 Response to "Tips Selama Dalam Perjalanan yang Jauh"
Posting Komentar